Soft Launching PLCC (PENS Language and Culture Centre) berlangsung siang hari pada Selasa (6/10). Dalam acara Soft Launching tersebut bertujuan untuk mengadakan kursus bahasa asing Inggris, Arab, Jepang, Mandarin dan Korea. Pada PLCC ini setiap anak-anak anggota PENS mengadakan kursus bahasa inggris, kemudian mengadakan pelatihan bahasa inggris khusus untuk Karyawan PENS pada bulan Oktober & November 2015. Untuk kedepannya PENS berharap dengan adanya PLCC ini bisa menjadikan seluruh mahasiswa maupun civitas akademik PENS memiliki kemampuan unggul dalam bahasa asing.

wpChatIcon
EnglishIndonesian