by Editor PENS | Feb 23, 2025 | Berita, Headline Post, Kegiatan Kampus
Surabaya, pens.ac.id – Tim Kerja Program Wirausaha Mahasiswa (PMW) PENS sukses menggelar workshop dan sosialisasi perdana pada Jumat (21/2). Hadirkan dua narasumber inspiratif di Mini Teater Lt. 6 Gedung Pascasarjana, Ahmad Habib Almutawakkil selaku Entrepreneur dan...
by Editor PENS | Feb 23, 2025 | Berita, Kegiatan Kampus, Spesial Event
Surabaya, pens.ac.id – Maximizing Potential, Securing Education dipilih sebagai tema pelaksanaan sosialisasi pertama dengan Microsoft. Didukung oleh PT SISTECH Kharisma, kegiatan tersebut menghadirkan konsultan teknik, Denny Wahyudianto. Beberapa teknologi baru yang...
by Editor PENS | Feb 8, 2025 | Berita, Kegiatan Mahasiswa, Prestasi
Surabaya, pens.ac.id – Garena, developer game online global dan terkemuka kembali menggelar kompetisi unggulan mereka. Kegiatan yang diselenggarakan di tahun kedua ini berhasil menarik perhatian tiga mahasiswa Program Studi Sarjana Terapan Teknologi Game Politeknik...
by Editor PENS | Jan 9, 2025 | Berita, Kecil Bermanfaat, Kegiatan Mahasiswa, Prestasi
Surabaya, pens.ac.id – Berawal dari keinginan untuk menangani isu anjungan lepas pantai terbengkalai, mahasiswa Program Studi Sarjana Terapan Sistem Pembangkit Energi Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) mengembangkan rancangan inovasi Hydrowind Synergy....
by Editor PENS | Jan 7, 2025 | Berita, Headline Post, Kecil Bermanfaat, Kegiatan Kampus, Kegiatan Mahasiswa, Penelitian
Surabaya, pens.ac.id – Implementasikan salah satu Tri Dharma Perguruan Tinggi, kali ini PENS kembali menjadi sorotan masyarakat mendukung program pemerintahan. Program Pascasarjana PENS, yakni mahasiswa Program Studi S2 Teknik Elektro serta S2 Teknik Informatika dan...