by Editor PENS | Aug 16, 2019 | Berita, Tentang PENS
Banten, pens.ac.id – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS). Sebagai Perguruan Tinggi Vokasi di Indonesia, PENS berhasil menempati posisi terbaik pertama tahun 2019 dalam Klasterisasi oleh Kementrian Riset,...
by Editor PENS | Aug 9, 2019 | Berita, Kegiatan Kampus
Surabaya, pens.ac.id – Perwujudan revolusi industri 4.0 di Indonesia, terus berjalan secara bertahap dan akan terwujud dengan kemajuan teknologi. Guna memberikan wawasan mengenai perkembangan revolusi industri saat ini, Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS)...
by Editor PENS | Aug 7, 2019 | Berita, Kegiatan Kampus
Jakarta, pens.ac.id – Menjadi salah satu kampus terbaik di Indonesia, berbagai prestasi tak henti-hentinya ditorehkan oleh mahasiswa Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS). Salah seorang mahasiswa Program Studi Diploma-III, Muhammad Masbukhin atau yang kerap...
by Editor PENS | Aug 6, 2019 | Berita, Kegiatan Kampus
Surabaya, pens.ac.id – Merupakan salah satu pergutuan tinggi terbaik di Indonesia, Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) terus berupaya untuk meningkatkan publikasi internasionalnya. Senin (5/8), telah usai digelar Workshop Penulisan Jurnal Internasional dan...
by Editor PENS | Aug 2, 2019 | Berita, Kegiatan Kampus
Surabaya, pens.ac.id – Ajang bergengsi Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke-32 telah di depan mata. Sebanyak 15 tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) asal Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) telah dinyatakan lolos ke kompetisi ini. Dalam...