by Reporter PENS | Nov 15, 2019 | Berita, Kegiatan Mahasiswa
Surabaya, pens.ac.id – Memperingati Hari Ulang Tahun Program Studi Teknik Informatika (TI) PENS yang ke-19, telah usai dihelat IT MOTION 4.0 dengan mengusung tema “Burn It On” pada Rabu (13/11). Bertempat di Lapangan Futsal Gedung D4 PENS, kegiatan...
by Reporter PENS | Nov 13, 2019 | Berita, Kegiatan Mahasiswa
Surabaya, pens.ac.id – Guna memberikan motivasi kepada mahasiswa, Himpunan Mahasiswa Telekomunikasi (Hima Telkom) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) usai menghelat kegiatan bertajuk “Sharing Session” pada Selasa (12/11). Bertempat di Mini...
by Reporter PENS | Nov 12, 2019 | Berita, Kegiatan Mahasiswa
Surabaya, pens.ac.id – Dalam rangka memperingati Hari Kelahiran Nabi Besar Muhammad SAW atau Maulid Nabi, Unit Kegiatan Kerohanian Islam (UKKI) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS) telah usai menghelat Lomba Menulis serta Kajian Spesial Maulid yang bertajuk...
by Editor PENS | Nov 11, 2019 | Berita, Kegiatan Mahasiswa
Surabaya, pens.ac.id – Dalam rangka mempersiapkan mahasiswa untuk terjun juga bersaing dalam dunia kerja nantinya, Program Studi Teknik Mekatronika usai menghelat Kuliah Tamu bertajuk “ Etika Profesi dan Keterampilan Komunikasi untuk Memasuki Dunia Kerja Era 4.0 “....
by Editor PENS | Nov 3, 2019 | Berita, Kegiatan Mahasiswa
Surabaya, pens.ac.id – Guna mengasah kreativitas mahasiswa dalam bidang audio video, Program Studi D3 Teknologi Multimedia Broadcasting (MMB) telah usai menghelat MMS Movie Making Competition untuk pertama kalinya. Digelar selama dua hari (1-2/11), kegiatan ini...
by Reporter PENS | Nov 3, 2019 | Berita, Kegiatan Mahasiswa
Surabaya, pens.ac.id – Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kominfo) Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS), telah usai menghelat serangkaian kegiatan tahunan yakni Mading Competition 2019. Kegiatan ini merupakan ajang...